12/11/2011

Perjalanan Suci menuju perubahan Hati


 Labbaik Allahuma labbaik..... perjalanan suci yang tak akan pernah terlupakan sepanjang hidup. Alhamdulillah tahun ini sudah melaksanakan kewajiban rukun islam ke 5 menjadi tamu Allah. Bisa melihat Ka'bah secara nyata, dapat menyapa makam Rasulullah, serta berziarah ketempat sejarah Nabi dan para sahabatnya. Cerita indah, suka, dan duka banyak terjadi. Alhamdulillah semuanya dinikmati.....

Orang indonesia sering menyebutnya" jam gadang"nya kota Mekkah

Disepanjang jalan kota mekah dan madinah yang terlihat bukit2 seperti ini


Masjid Nabawi, Madinah



Kebersamaaan dengan para jamaah Mihrab Qolbi yg tak terlupakan. Rasa persaudaraan dan kekompakannya begitu besar. Seneng berada ditengah2 mereka.....rasanya ingin kembali kesana....

Pelataran di Masjidil Haram, setiap hari penuh oleh ribuan umat manusia. Subhanallah.....

Ka'bah dilihat dari atas lt.3  masjidil Haram

Dijabal Rahmah, kalo berdoa disana konon yang belum memiliki pasangan/blm nikah
doanya diijabah Allah SWT.

Dibandara king abdul azis, Jeddah


Masjid Nabawi dimalam hari, Madinah


Masjid Nabawi, Madinah

Bangunan yg berjendala coklat dulunya adalah tempat dilahirkannya Nabi Muhammad SAW,
sekarang sdh dijadikan perpustakaan.


My husband


Tidak ada komentar:

12/11/2011

Perjalanan Suci menuju perubahan Hati


 Labbaik Allahuma labbaik..... perjalanan suci yang tak akan pernah terlupakan sepanjang hidup. Alhamdulillah tahun ini sudah melaksanakan kewajiban rukun islam ke 5 menjadi tamu Allah. Bisa melihat Ka'bah secara nyata, dapat menyapa makam Rasulullah, serta berziarah ketempat sejarah Nabi dan para sahabatnya. Cerita indah, suka, dan duka banyak terjadi. Alhamdulillah semuanya dinikmati.....

Orang indonesia sering menyebutnya" jam gadang"nya kota Mekkah

Disepanjang jalan kota mekah dan madinah yang terlihat bukit2 seperti ini


Masjid Nabawi, Madinah



Kebersamaaan dengan para jamaah Mihrab Qolbi yg tak terlupakan. Rasa persaudaraan dan kekompakannya begitu besar. Seneng berada ditengah2 mereka.....rasanya ingin kembali kesana....

Pelataran di Masjidil Haram, setiap hari penuh oleh ribuan umat manusia. Subhanallah.....

Ka'bah dilihat dari atas lt.3  masjidil Haram

Dijabal Rahmah, kalo berdoa disana konon yang belum memiliki pasangan/blm nikah
doanya diijabah Allah SWT.

Dibandara king abdul azis, Jeddah


Masjid Nabawi dimalam hari, Madinah


Masjid Nabawi, Madinah

Bangunan yg berjendala coklat dulunya adalah tempat dilahirkannya Nabi Muhammad SAW,
sekarang sdh dijadikan perpustakaan.


My husband


Tidak ada komentar: